Sun Tzu - Pengelolaan Oragisasi dan Sumber Daya

Sun Tzu - Pengelolaan Oragisasi dan Sumber Daya - Hallo sahabat The Wisdom of Ancient Chinese, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Sun Tzu - Pengelolaan Oragisasi dan Sumber Daya , kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Tao The Ching, Artikel The Art of War, Artikel The Wisdom of Ancient Chinese, Artikel The Words of Confucius, Artikel The Words of Zhuang Zi, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Sun Tzu - Pengelolaan Oragisasi dan Sumber Daya
link : Sun Tzu - Pengelolaan Oragisasi dan Sumber Daya

Baca juga


Sun Tzu - Pengelolaan Oragisasi dan Sumber Daya


Strategi yang digunakan :

Bangunlah struktur organisasi yang mantap
Terapkanlah kekuatan luar biasa
Koordinasikanlah momentum dengan waktu yang tepat

Dalam bukunya, Generalship: its Diseases and Their Cure , Cure, J.F.C. Fuller menulis: “Pasukan yang besar itu bisa melumpuhkan kefektifan sang jenderal, bukan karena sering mengubah taktik, melainkan justru karena menghalangi perubahan taktik:.

§ “Bangunlah Struktur Organisasi Yang Mantap”

Pengorganisasian itu diadakan agar tugas-tugas dapat dikelola, orang-orang dapat didukung, dan hasil-hasil dapat dicapai

Dalam bukunya, Creating Change-Capable Cultures , Gerald Sentell
Jerry Sentell,
Management Consulting
mengatakan, “Struktur bagi organisasi itu adalah ibarat saluran bagi sungai. Struktur itu mengarahkan dan mengendalikan arus interaksi serta kegiatan manusia. Kalau strukturnya dapat mengakomodasikan serta mengarahkan arus perilaku, sistimnya berfungsi baik. Kalau arusnya keluar dari saluran terstrukturnya, hasil-hasilnya bisa menciptakan perubahan besar”.


Struktur mengikuti strategi, selalu. Pertama tentukanlah strategi untuk meraih visi anda, lalu kembangkanlah struktur organisasinya. Akhirnya, tempatkanlah orang-orang yang paling tepat di tempat yang tepat.

§ “Terapkanlah Kekuatan Luar Biasa”

Gunakanlah yang normal untuk bertempur, yang luar biasa untuk meraih kemenangan

Cyber space mengubah tampak depan bisnis eceran menjadi kekuatan normal sementara bisnis eceran melalui Internet menjadi kekuatan luar biasa.

Di pabrik Bell Lab Hawthorne ketika para periset menentukan bahwa memberikan perhatian luar biasa kepada sekelompok kecil pekerja meningkatkan produksi. Kuncinya adalah perhatian yang luar biasa.

Mayor J.F.C. Fuller menulis, “Kalau kita ingin berpikir jernih, kita harus berhenti meniru. Kalau kita ingin berhenti meniru, kita harus menggunakan imajinasi kita.
Major Gen. JFC Fuller
British Army Officer


§ “Koordinasikanlah Momentum dengan Waktu yang Tepat”

Momentum memberikan kekuatan; waktu yang tepat menerapkan kekuatan pada saat yang tepat

Langkah-langkah strategis yang sukses diraih dengan mengakumulasikan daya (momentum) secara cepat dan mengerahkan daya tersebut di saat yang akan mendatangkan efek terbesar (waktu yang tepat).

Bukan kemenangan yang diraih dengan penerapan prinsip tunggal, melainkan penggunaan berbagai prinsip yang meraih momentum yang memperkuat.


Demikianlah Artikel Sun Tzu - Pengelolaan Oragisasi dan Sumber Daya

Sekianlah artikel Sun Tzu - Pengelolaan Oragisasi dan Sumber Daya kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Sun Tzu - Pengelolaan Oragisasi dan Sumber Daya dengan alamat link http://oldchinesewisdom.blogspot.com/2016/11/penggunaan-enerji.html

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Sun Tzu - Pengelolaan Oragisasi dan Sumber Daya "

Post a Comment